Indonesia Dilirik Liverpool FC

News kali ini saya akan share tentang sepak bola, mumpung di Indonesia sedang hangat-hangatnya tentang sepak bola. Dan selamat buat Indonesia atas kemenangannya melawan Thailand. Langsung aja ke beritanya.hehe
Kabar gembira datang untuk Indonesia. Liverpool tengah berencana mendirikan akademi sepakbola untuk pemain muda berbakat Indonesia di tahun 2011.

Kabarnya, pemain legendaris Liverpool Ian Rush berencana kembali mengunjungi Indonesia, pekan ini untuk mengajukan proposal. Tentu saja bukan tanpa alasan Indonesia mempunyai daya tarik di mata Liverpool untuk mendirikan akademi sepakbola.

Dengan penduduk berjumlah 240 juta jiwa, sepakbola menjadi olahraga paling populer di Indonesia. Sayangnya Indonesia mengalami kemandekan untuk mengikuti ajang akbar seperti Piala Dunia.
Untuk itu, Liverpool ingin mengembangkan bibit-bibit yang bertalenta untuk diasah menjadi pemain sepakbola yang handal lewat akademi sepakbola. Akademi ini merupakan yang pertama di kawasan Asia Tenggara dan akan berada di Jakarta dengan mendatangkan pelatih dari Inggris.

“Ini akademi formal pertama dan sebagai perintis di Asia tenggara. Jika sukses, kami yakin akan ini akan membangun akademi lainnya di 2011,” ujar Chris Wren, eksekutif direktur British Chamber of Commerce di Indonesia dan sebagai penjembatan dengan klub dikutip AFP, Senin,6-12-2010 (sumber : okezone.com)
Moga Indonesia akan berjaya nantinya. Seperti biasa tinggalkan coment kalian yah...

Posted by Sang Pemimpi | at 12/07/2010

5 komentar:

Mawar Berduri mengatakan...

Hebat,,,.!! bIsA JD awal bangkitnya Garuda..!

Masuk Piala Dunia jg Bisa..!

Sang Pemimpi mengatakan...

Iya moga nanti Indonesia bisa...
thanx dah coment ^^

Wayah Bangun Utama mengatakan...

sip nih.. moga bisa tembus 100 besar dl hehe trus 50 besar...

Sang Pemimpi mengatakan...

amin sob...
heheh
krg indonesia uda masuk final AFF


Silakan Bekomentar.!!!


Semakin banyak berkomentar, semakin banyak backlink, semakin cinta Search Engine terhadap blog anda
:a:
:b:
:c:
:1: :2: :3: :4: :5: :6:
:7: :8: :9: :10: :11: :12:

Posting Komentar